Pengetahuan Ibu Hamil tentang Kesehatan Mulut Selama Kehamilan
Kesehatan mulut adalah indikator utama kesehatan, kesejahteraan, dan kualitas hidup secara keseluruhan. Kesadaran ibu hamil terhadap kesehatan mulut selama kehamilan merupakan aspek penting bagi kesehatan. Kesehatan mulut dapat mempengaruhi kesehatan bayi baru lahir secara keseluruhan. Setiap ibu hamil memainkan peran penting dalam membentuk kebiasaan kebersihan mulut yang berdampak terhadap kehamilannya. Ada banyak masalah rongga mulut […]
Continue Reading